Proyek Konstruksi
PT Adhirajasa Bangun Mandiri dapat melakukan kegiatan membangun sarana maupun prasarana. Dalam sebuah bidang arsitektur atau teknik sipil, sebuah konstruksi juga dikenal sebagai bangunan atau satuan infrastruktur pada sebuah area atau pada beberapa area.
Proyek Konstruksi Meliputi:
- Proyek Instalasi Pengolahan Air & Air Limbah (WTP & WWTP),
- Tangki Air Limbah,
- Instalasi Pengolahan Limbah (STP),
- Instalasi Reverse Osmosis (RO), dan
- Peralatan & Konstruksi Pompa.
Pesan Jasa Kami:
